Archive for the Tag 'piala dunia 2010'

5

Jadwal Piala Dunia 2010 Afrika Selatan

Piala Dunia 2010 sebentar lagi akan digelar. Dalam hitungan kurang dari 1 bulan pagelaran pesta sepakbola terbesar yang diadakan di Afrika Selatan dari tanggal 11 Juni 2010 sampai dengan 12 Juli 2010 sudah pasti akan menjadi tontonan menghibur yang dinanti oleh ratusan juta umat manusia di jagat ini.